You are here Info Buku Buku Terbaru
JA slide show

Buku Terbaru

The Disruptors

Surel Cetak PDF

Disruptor adalah orang-orang yang inovatif, bersemangat, dan berani. Mereka mempunyai kualitas dalam memimpin dengan berani mengambil risiko untuk meraih capaian luar biasa. Mereka mampu membuat terobosan-terobosan guna keluar dari “aturan-aturan bisnis” yang membatasi kesuksesan dan keluar dengan hasil yang lebih tinggi.

Selengkapnya klik di sini

Petualangan Marco Polo

Surel Cetak PDF

Buku itu membuat Polo menjadi terkenal. Diterjemahkan lebih dari 12 bahasa, menjadi bacaan paling populer di Eropa. Kisah Polo telah menginspirasi banyak petualang lain untuk berangkat dan melihat dunia. Dua abad setelah meninggalnya Polo, Christopher Columbus berangkat melintasi Atlantik dengan harapan menemukan rute baru ke Timur, dengan salinan buku Marco Polo di perbekalannya.

Selengkapnya klik di sini


Ibnu Khaldun: Biografi Intelektual

Surel Cetak PDF

Dengan menelaah Muqaddimah dan mengacu pada banyak sumber kontemporer lainnya, Irwin menunjukkan bagaimana kehidupan dan pemikiran Ibnu Khaldun sesuai dengan konteks historis dan intelektual, termasuk teologi Islam, filsafat, politik, sastra, ekonomi, hukum, dan kehidupan suku Abad Pertengahan.

Selengkapnya klik di sini

Alhambra

Surel Cetak PDF

Alhambra, yang menyerupai istana dongeng, dibangun oleh pekerja budak pada era kemerosotan ekonomi, wabah, dan kekerasan politik. Aula-aulanya yang ditata dengan mewah telah menjadi saksi pembunuhan dan kekacauan. Namun, pengaruhnya terhadap seni dan sastra―termasuk lukisan orientalis dan arsitektur―tetap bertahan lama dan signifikan.

Selengkapnya klik di sini

First, Break All the Rules

Surel Cetak PDF

Apa yang membedakan para manajer hebat dunia dari lainnya? Banyak, tentu! Namun satu yang pasti, para manajer hebat memiliki satu ciri umum: Mereka tidak ragu-ragu melanggar nyaris setiap aturan yang disakralkan oleh kebijaksanaan konvensional. Mereka tak percaya bahwa, dengan pelatihan yang cukup, seseorang dapat mencapai apa saja yang dipikirkannya.

Selengkapnya klik di sini


JPAGE_CURRENT_OF_TOTAL